Kategori Batu Alam
Batu alam atau natural stone merupakan batuan yang terbentuk secara alami selama jutaan tahun tanpa campur tangan manusia. Batu ini terbentuk melalui proses geologis, seperti pengerasan lava yang mendingin yang bisa terjadi di atas atau di dalam permukaan bumi, proses sedimentasi atau pengendapan material selama bertahun-tahun dan proses metamorfisme, yaitu perubahan bentuk batuan akibat tekanan dan panas yang tinggi. Karena sifat alaminya, setiap jenis batu alam memiliki karakteristik yang unik, seperti warna, tekstur, dan kekerasan.
Batu alam memiliki banyak jenis yang umum digunakan sebagai material bangunan, seperti granit, marmer, andesit, palimanan, templek, palem, paras Jogja dan yang lain. Masing-masing jenis memiliki ukuran, ketebalan dan warna yang beragam yang bisa disesuaikan dengan keperluan. Batu ini sering digunakan dalam berbagai proyek konstruksi saat tahap finishing seperti dipasang di dinding atau di lantai. Batu alam bisa juga didesain berbentuk ornamen yang mampu menambah keindahan dan kesejukan ruangan.
Selain digunakan sebagai bahan bangunan, batu alam juga bisa dibentuk menjadi karya seni dengan cara dipahat atau diukir. Beberapa hasilnya seperti patung, gentong air, lampu taman dan yang lainnya. Umumnya hasil karya seni ini ditempatkan di luar ruangan seperti di halaman atau pekarangan rumah dan di taman.
Keberadaan batu alam sebagai bahan bangunan dan karya seni menghasilkan nuansa keindahan atau estetika di dalam ruangan atau di luar ruangan. Nuansa alami mampu memberikan kesejukan dan kenyamanan saat tinggal di dalam atau pekarangan rumah. Hadirkan nuansa alami di setiap ruangan rumah dengan pemilihan arstitektur atau pola batu alam yang terbaik.
Batu bobos adalah bongkana batu alam yang memiliki warna cerah putih dan tekstur yang timbul sedikit berkapur, dengan keindahan warna batu ini memiliki daya pikat yang kuat untuk para penglihat. Batu bobos juga memiliki 2 jenis yaitu berbentuk acak dan berbentuk ukuran yang sudah di potong dengan mesin. Untuk info lebih lanjut bisa langsung hubungi… selengkapnya
*Harga Chat KamiAndesit adalah salah satu jenis batuan vulkanik. Nama andesit diambil dari nama pegunungan Andes, pegunungan yang membentang di sepanjang pesisir barat Amerika bagian selatan. Dengan kandungan silika menengah, andesit biasanya memiliki karakteristik warna abu-abu dan berbutir halus. Maka dari itu bantu andesit salah satu batu yang sangat tahan jika di pasang di luar ruangan dan… selengkapnya
*Harga Chat KamiBatu Alam Palimanan adalah salah satu jenis batu alam yang berasal dari daerah Palimanan, Jawa Barat. Batu ini memiliki keindahan alami yang khas, dengan corak warna yang menarik dan tekstur yang unik. Maka dari itu batu palimanan ini menjadi batu yang sangat di minati oleh banyak orang, karena kulitas batunya yang bagus dan tampilan batu… selengkapnya
*Harga Chat KamiBatu paras Jogja adalah jenis batu alam yang berasal dari kota Yogyakarta, Indonesia. Batu ini terkenal akan keindahan alaminya dan sering digunakan sebagai bahan bangunan dan dekorasi. Banyak arsitek dan desainer yang memilih material batu ini sebagai pilihan utama dalam proyek-proyeknya karena nilai estetika dan kualitasnya yang sangat baik. Selain tahan lama terhadap cuaca dan… selengkapnya
*Harga Chat KamiAndesit adalah salah satu jenis batuan vulkanik. Nama andesit diambil dari nama pegunungan Andes, pegunungan yang membentang di sepanjang pesisir barat Amerika bagian selatan. Dengan kandungan silika menengah, andesit biasanya memiliki karakteristik warna abu-abu dan berbutir halus. jenis perbatuan andesit ini juga memiliki dua permukaan yang berbeda yaitu tampak depan bertekstur kasar seperti namanya andesit… selengkapnya
*Harga Chat KamiAndesit adalah salah satu jenis batuan vulkanik. Nama andesit diambil dari nama pegunungan Andes, pegunungan yang membentang di sepanjang pesisir barat Amerika bagian selatan. Dengan kandungan silika menengah, andesit biasanya memiliki karakteristik warna abu-abu dan berbutir halus. Maka dari itu bantu andesit salah satu batu yang sangat tahan jika di pasang di luar ruangan dan… selengkapnya
*Harga Chat KamiBatu paras Jogja adalah jenis batu alam yang berasal dari kota Yogyakarta, Indonesia. Batu ini terkenal akan keindahan alaminya dan sering digunakan sebagai bahan bangunan dan dekorasi. Banyak arsitek dan desainer yang memilih material batu ini sebagai pilihan utama dalam proyek-proyeknya karena nilai estetika dan kualitasnya yang sangat baik. Selain tahan lama terhadap cuaca dan… selengkapnya
*Harga Chat KamiHasil pemasangan batu alam dan ornamen yang di pasang sebagai dinding air mancur untuk kolam ikan, batu yang dipakai ialah batu rtm palimanan, susun sirih andesit, susun sirih palem dan ornamen dinding (pahatan asli batu alam). Batu alam palimanan adalah salah satu jenis batu alam yang berasal dari daerah Palimanan, Jawa Barat. Batu ini memiliki… selengkapnya
*Harga Chat KamiSesuai dengan namanya, Palimanan Emas (Palem) atau batu Palimo Emas merupakan batu Palimanan berwarna dasar dengan pola berserat kuning-coklat. Batu ini memiliki tingkat kekerasan sedang atau lebih rendah dari palimo Putih. Dengan warnanya yang khas batu ini jadi sangat cocok jika di pasang di dalam maupun luar ruangan bahkan menambahkan kesan yang sangat cantik dan… selengkapnya
*Harga Chat KamiBatu alam sandstone (palem) yang terbentuk akibat sedimentasi butiran pasir. Dari segi visualisasi batu ini terkesan sama dengan batu palimanan, akan tetapi memiliki sedikit perbedaan warna. Batu palem cenderung berwarna krem kecokelatan sedangkan batu palimanan cenderung kekuningan. Untuk info lebih lanjut bisa langsung hubungi admin kita dan bisa kunjungi situs instagram kita @suksesmakmurmedan
*Harga Chat Kami